Tahun 2014 telah berlalu, dan serakarang kita berada di awal tahun 2015. Beberapa artis baik dalam negeri maupun internasional menyampaikan harapan mereka untuk tahun 2015. Seperti beberapa member JKT48 (Baca : Pesan para Member JKT48 untuk Tahun 2015) Raline Shah pun turut menyampaikan ucapan Selamat Tahun Baru.

“2015 is just around the corner. Follow your dreams,” kicaunya melalui akun @ralineshah beberapa jam jelang pergantian tahun.
2015 is just around the corner.Follow your dreams
— Raline Shah (@ralineshah) December 30, 2014
Setelah itu Raline membuat permohonan sebelum pergantian tahun
“Wishing everyone a happy, healthy and peaceful 2015 full of love!” tambahnya.
Wishing everyone a happy, healthy and peaceful 2015 full of love!
— Raline Shah (@ralineshah) December 31, 2014
Bisa dikatakan bawha tahun 2014 merupakan tahun keemas bagi Raline Shah, bagaimana tidak Dara Cantik berusia 29 tahun ini telah sukses memerankan sosok jurnalis bernama Rana dalam Film Supernova yang sukses mendapat pujian dari berbagai pihak.
Raline sendiri mengakui mendapatkan tantangan yang paling besar dalam berakting dalam Film Supernova
“Banyak orang yang pengin lihat akting aku sebenarnya bagaimana sih. Ini benar-benar secara emosional, dari fisik sebenarnya capek banget. Tokoh Rana ini kebingungan setelah dia jatuh cinta dengan orang yang sudah beristri,” tutur Raline Shah tentang perannya dalam film Supernova tersebut, belum lama.
Happy New Year, Raline Shah, teruslah berkarya.!